Minggu, 09 Desember 2012

SARANA DAN FASILITAS PENDIDIKAN

Guna peningkatan dan optimalisasi pelayanan terhadap siswa, SMP  Negeri 8 menyediakan sarana sebagai penunjang dan pembekalan siswa, antara lain :



  • Laboratorium bahasa yang ber AC dan khusus pembelajaran berbasis multimedia.
  • Laboratorium IPA yang memadai berada di lantai 2.
  • Laboratorium komputer dengan layar monitor LCD, dan dilengkapi internet serta hotspot sangat membantu siswa lebih menguasai teknologi informatika.
  • Pemancar Radio yang bekerja pada frekuensi Modulasi (FM) 89,4 MHz untuk membekali siswa mempelajari broadcasting.
  • Kantin sekolah, yang sehat dan sarana koperasi untuk menyediakan kebutuhan siswa.
  • Perpustakaan yang nyaman untuk belajar.
  • Lapangan olahraga yang dapat digunakan untuk berbagai kegiatan olahraga dan kebugaran siswa.
Hotspot Sekolah
Lapangan Olahraga
Kantin Sekolah


Tidak ada komentar:

Posting Komentar